Custom Search

Wednesday, August 27, 2008

mengenal dan mempercantik blog

Penggunaan blog saat ini sudah benar-benar 'mewabah'. Banyak sekali orang, mulai dari presiden, artis, atlit sampai orang biasa memiliki blog sendiri. Blog yang simpel dan praktis ini bisa digunakan layaknya website antara lain sebagai media promosi dan mempermudah komunikasi. Dengan blog, seseorang dapat melakukan interaksi dengan pengguna lain via internet atau bisa membnetuk sebuah komunitas digital yang saling berhubungan satu sama lain. Untuk membuat blog, sebenarnya tidak sulit karena bagi Anda yang mempunyai mobilitas tinggi masih dapat melakukannya di sela-sela aktivitas sehari-hari. Buku ini bisa di jadikan panduan bagi Anda yang ingin membuat blog, namun masih bingung bagaimana dan darimana harus memulainya. Buku ini akan mempermudah Anda membuat blog langkah demi langkah, di sertai dengan cara mempercantik blog Anda agar lebih menarik. Selamat mencoba !






























Judul : Mengenal dan Mempercantik Blog
penulis : Bahtiar Rifai, ST & Eko Priyo Utomo,ST
penerbit : Yrama Widya, Bandung
halaman : 120
cetakan : 1
tahun : september 2007
ukuran : 12,5 x 19,5 cm
ISBN : 978-979-543-551-8
Dapatkan segera bukunya di toko buku Gramedia, Gunung Agung, dan toko-toko buku terdekat di kota Anda. Jangan sampai kehabisan!

5 comments:

  1. Anonymous4:05 AM

    blog juga sbg sarana promosi :)

    ReplyDelete
  2. ojo lali sumbangan bukune yo...

    ReplyDelete
  3. Anonymous7:23 PM

    #elys welt
    iya :-)

    # bangsari
    ok, insyaALlah nanti sy kirim

    ReplyDelete
  4. Anonymous10:33 PM

    terima kasih mas eko,
    uangnya udah masuk ...
    jelang lebaran
    serasa jadi lebih bermakna ...
    sekali lagi terima kasih

    :)

    ReplyDelete
  5. Anonymous2:10 AM

    @bahtiar
    sama2 mas, moga bermanfaat. Selamat lebaran..

    ReplyDelete