Custom Search

Friday, October 24, 2008

deteksi software palsu

Para pengguna komputer saat ini, tentu agak khawatir. Pasalnya adalah Microsoft yang memasang software yang memeriksa apakah software yang digunakan asli atau tidak.
Tool tersebut sekarang di "arahkan" ke para pengguna komputer di Cina untuk menyakinkan apakah mereka telah membeli software yang asli atau tidak.
Program "Windows Genuine Advantage" ini akan membuat desktop dari pengguna software bajakan menjadi gelap/hitam ketika tes validasi yang di jalankan gagal, artinya jika software terdeteksi sebagai software bajakan.
Microsoft meng"arahkan" program tersebut ke Cina karena di sinyalir kurang lebih 200 juta pengguna komputer di Cina menggunakan software yang palsu/tidak asli.

Mestinya Microsoft melakukan pengontrolan pada para produsen software palsu tersebut dan bukan pada para penggunanya. Gimana menurut Anda?

6 comments:

  1. Anonymous12:57 PM

    wah kalau masalah software gini suamiku deh yang lebih ngerti

    ReplyDelete
  2. Anonymous8:19 PM

    coba sekali kali microsoft jalan jalan ke glodok...
    hehhehehe

    ReplyDelete
  3. @Elys Welt : di Jerman, banyak yg pake windows Bu?
    @cena: :D

    ReplyDelete
  4. Anonymous7:45 AM

    kan masih bisa di akali dengan kita memasukan serial yang punya windows original

    ReplyDelete
  5. Anonymous8:30 PM

    @thevemo : :-)

    ReplyDelete
  6. Anonymous12:42 PM

    wah kalo ada razia aku pasti kena. software ku bajakan semua hehehe

    ReplyDelete